Posts Tagged ‘resmi’

Official OS 5 Curve Javelin 8900

Thursday, January 7th, 2010

Official Release OS 5 v5.0.0.411 for Blackberry Curve Javelin 8900

Ini dia yang dinanti nantikan oleh user Blackberry Javelin 8900, release secara resmi oleh RIM, OS 5. (Tidak berlaku untuk Curve lainnya hanya 8900)

Setelah release OS 5 untuk Bold beberapa hari yang lalu, ini dia untuk Javelin 8900 and

Software / OS Information:

Software For BlackBerry® Curve (TM) 8900 Javelin smartphone
BlackBerry Handheld Software v5.0.0.661 (Multilanguage)

Package Version: 5.0.0.661 Consisting of:

  • Applications: 5.0.0.411
  • Software Platform: 5.2.0.31
  • Vodafone Spain
    • File name: 8900M_PBr5.0.0_rel661_PL5.2.0.31_A5.0.0.411_Vodafone_Spain.exe
    • File size: 129.99MB
  • Vodafone DE
    • File name: 8900M_PBr5.0.0_rel661_PL5.2.0.31_A5.0.0.411_Vodafone_DE.exe
    • File size: 129.99MB
  • Optus Mobile Pty Limited
    • File name: 8900jEastAsia_PBr5.0.0_rel661_PL5.2.0.31_A5.0.0.411_Optus_Mobile_Pty_Limited.exe
    • File size: 130.57MB

Note: The Software Platform and Applications version numbers can be found under Options-About screen on the handheld.

Baca cara Upgrade OS 5, walaupun di guide terlampir adalah untuk Upgrade OS Leak, tapi caranya sama, untuk upgrade OS yang di release yang bukan dan diluar operator resmi anda. Jangan lupa backup sebelum upgrade!

REMEMBER: It is recommended that you make a backup before attempting to upgrade
your BlackBerry just in case something goes wrong during the upgrade process.

Indahnya Berbagi…

Mohon berbagi pengalaman anda dan temuan anda dengan upgrade OS5 terbaru ini.

New BBM Official v5.0.0.55

Tuesday, December 15th, 2009

New Blackberry Messenger Official Release Resmi from RIM Research in Motion available for Download

Update: 18 December 2009 NEW RELEASE again BBM v 5.0.0.56

Finally, sudah ditunggu tunggu teman teman BerryIndo.com blackberry messenger terbaru untuk semua blackberry handheld official release BBM v 5.0.0.55 dari RIM setelah beberapa leak version kemarin v 5.0.0.52 dan v 5.0.0.54

Ini fitur baru yang diupdate ke versi BBM 5.0.0.55:

bisa kirim voice note
bisa setting automatic menerima voice notes
new bbm icon hanya robah sedikit
bisa preview pictures yang diterima sebelum downloading
downloading picture lebih cepat
smoother interface
group chat more responsive

lebih irit batterai juga!

di BBM 5.0.0.55 juga ada fitur baru “turn off all notifications for this group”, caranya:

buka group yang anda ingin robah settings,
klik menu BB
pilih “group details”
scroll ke paling bawah ada option “on” / “off”
“turn off all notifications for this group”

Apakah cocok untuk os diubawah 4.7+ karena kemarin yang leak version itu hanya untuk os 4.7+ dan os5. Kami belum coba tetapi karena ini resmi download di website RIM, kami rasa tidak bermasalah. Ini yang kami dapat dari website download:

“If you have older devices running OS 4.0 or 4.1, you will receive 1.0.94 version of BlackBerry® Messenger. The newer version is only available for device running OS 4.5 and higher.” berarti os 4.6 seharusnya cocok

Silakan download dan coba aja, kalau memang tidak cocok pasti diberitahu pada saat download . Jika berhasil, mohon post hasil di kotak komentar biar share dengan user lainnya. Jangan lupa backup contacts PIN anda sebelum upgrade. Terima Kasih.

Ini dia Download OTA di website resmi blackberry:
http://www.blackberry.com/messenger

Indahnya Berbagi
Untuk yg masih blm daftar,
Mohon daftar email utk terima setiap updates ? terbaru di
http://www.berryindo.com/about/register/

Atau roll over email dibawah, tekan trackball kirim email kosong ke
berryindo@getresponse.com

New Blackberry Messenger Official

Friday, November 20th, 2009

NEW: Blackberry Messenger v 5 released?

Barusan terima email pengumuman dari Blackberry.com

Ini dia, apakah benar bisa terima sms messages di bbm baru ini?

Kami baru coba download dari email tersebut dan rupanya versi Blackberry nya masih sama 5.0.33

So kalau anda menerima email seperti dibawah dengan pengumuman blackberry messenger malam ini, bisa di abaikan saja.

Email dari Blackberry.com

3 things you need to know

Experience BlackBerry Messenger like never before

Express yourself and stay in touch your way

What’s new on BlackBerry® Messenger?
– Send and receive SMS messages
– Create and connect with BlackBerry® Groups
– Scan a bar code to add a contact
– Personalize with a display picture
– Transfer larger media files
– Easily back up your contacts

Download BlackBerry Messenger 5.0 for free!

http://e.blackberry.com/servlet/cc6?jpuKuQSBUQCVJhglHJlxILjjPpgKhQJhuV2VR

Servis Center Blackberry Indonesia

Wednesday, November 18th, 2009

Pusat Pelayanan Pelanggan Resmi BlackBerry

Kunjungi Pusat Pelayanan Pelanggan Resmi BlackBerry® di lokasi-lokasi berikut sesuai dengan operator Blackberry Internet Service Indonesia termasil Telkomsel, Indosat, XL and Axis.

Carrier/Buyers City Address
Telkomsel/ Malifax Jakarta Graha Aktiva Lt. 2, suite 202, Jl. HR. Rasuna Said Blok X-1 Kav.3, Jakarta Selatan
Telkomsel/ Malifax Jakarta Senayan City 4th Floor, suite 4-43, Jl. Asia Afrika Lot 19, Jakarta 10270
XL/ Erajaya Jakarta Pacific Place Mall – SCBD, Pacific place Lt 3 Unit 3#15A, Jl. Jend. Sudirman
XL/ Erajaya Jakarta e-Center Supermall Karawaci LG (level ground) B1 No.2-5 LIPPO KARAWACI
XL/ Erajaya Jakarta Jalan Sukarjo Wiryopranoto No. 2D, Sawah Besar
XL/ Erajaya Surabaya Jalan Pemuda No 31-37, XL Experience Plaza, Surabaya New Handphone Center, 2nd Floor EC-R/3, No 21D, 24D, 25D
Axis Jakarta ITC Roxy Mas Lt. 2 No. 19, Jl. KH Hasyim Ashari No. 125
Axis Jakarta Mall Ambasador Lt. G Unit 40-41, Jl. Prof Dr. Satrio Kuningan
Axis Bandung BEC – Bandung Electronic Center LG No. A-05 Jl. Purnawarman 13-15
Axis Surabaya WTC – Surabaya; WTC Galeria Lt. 2 No. 805 Jl. Pemuda 27-31
Indosat Jakarta GALERY INDOSAT KPPTI
Jl. Medan Merdeka Barat No.21
Podium depan lt. Dasar
Indosat Jakarta GALERI INDOSAT Artha Graha
Gd Artha Graha Lt Dasar
Jl Jend Sudirman Kav 52-53
Indosat Jakarta GALERI INDOSAT Pondok Indah
Ruko Plaza 5 Pondok Indah BL A-5
Jl Margaguna Pondok Indah
Indosat Jakarta GALERI INDOSAT Sarinah 24 hours
Ruko Gd. Sarinah Lt. Dasar
pintu selatan Jl MH Thamrin Jakpus
Indosat Bandung Gallery Indosat Istana Plaza
Istana Plaza Lt. LG D3 Bandung Jl. Pasir Kaliki 121-123, Bandung

Cara Upgrade OS Resmi Blackberry

Sunday, November 15th, 2009

Cara Upgrade ke OS Resmi Blackberry

Blackberry selalu update OS (Operating System) nya buat handheld Blackberry untuk menambah fitur dan mengurangi bugs yang kadang bisa munul di Blackberry. Tentu saja updates pasti ada tambahan fitur baru. Dan yang dinanti natikan adalah OS versi 5 yang kami sudah coba versi BETA / Leak.

Jika anda ingin instal OS 5 Leak, ataupun OS v4 terbaru yang direlease oleh RIM untuk operator lainnya dan bukan release oleh BIS Indonesia, bisa baca di halaman Cara Upgrade OS V5 Leak Blackberry.

Cara Upgrade OS Blackberry anda ke OS versi terbaru RESMI

  1. Siapkan Blackberry desktop manager dan laptop atau pc.
  2. Back up data handheld Blackberry ke PC atau laptop dengan Blackberry Desktop Manager, Baca Cara Backup Blackberry dengan Desktop manager.
  3. Wipe handheld (optional hanya untuk hanheld yang memang sudah bermasalah) di Blackberry dengan cara option -> security options -> general settings -> pencet tombol menu BB -> wipe handheld. Tunggu sampai dengan proses wipe kelar. Kalau OS masih yg 4.2 wipe include 3rd party, kalau OS 4.5 tidak usah. Tapi kalau tidak yakin, wipe semuanya daripada crash.(o
  4. Nyalakan desktop manager, colok Blackberry nya ke desktop manager.
  5. Desktop manager akan otomatis detect untuk synchronize data, lalu akan otomatis check for updates yang muncul OS versi terbaru yang resmi release oleh RIM untuk operator anda sebagai updates/upgrade, Ikut petunjuk. (kalau tidak terdetect, restart lagi PC dan restart desktop manager.
  6. Anda juga bisa click “check updates” dibagian kanan bawah desktop manager
  7. Tunggu sampai benar2 nyala dan booting sampai dengan home screen. Jangan cabut kabel atau mainin kabel data.

Blackberry Tips Copyright by www.BerryIndo.com

Indahnya Berbagi…

Blackberry App World

Saturday, October 31st, 2009

Discover a world of possibilities at the BlackBerry App World™ storefront.

Personalize your BlackBerry® smartphone with games, social networking, personal productivity apps and so much more. Put more of your life on your BlackBerry smartphone.

RIM sudah resmi launch Blackberry Application World di Indonesia, dimana dari sini kita bisa download application apa juga untuk blackberry kita.

Silahkan download di:

http://mobileapps.blackberry.com/devicesoftware/entry.do?code=appworld&CPID=BBMOBI_APPWORLD

BlackBerry App World is only available to specific countries and may not be available on all networks. Now available for Indonesia!

Official Blackberry Messenger 5 Resmi!

Thursday, October 8th, 2009

NEW Blackberry Messenger BBM 5.0.0.33 RIM Official Release

Ini bukan versi “leak / beta” lagi tetapi yang resmi yang ditunggu tunggu Blackberry users apalagi yang tidak sukses instal versi leak 5.08.

Blackberry Messenger Versi RESMI REVIEWED

BBM 5.08 vs BBM 5.0.0.33

Ada penambahan banyak fitur baru,

  • sekarang dengan fitur “Create Blackberry Group” bukan seperti yang di 5.08 tetapi grouping dengan ikon ID, chatting, status updates per group. Juga bisa broadcast message berdasarkan Blackberry Group, dan masih banyak lagi.
  • Tampilan juga lebih oke.
  • Dan dulunya sering BBM message hilang, atau picture sudah diterima. Sekarang tidak lagi.
  • Send picture juga tidak harus resize lagi, tidak seperti dulu.
  • Ada Bracode Scan untuk Group Invite lagi…
  • Options untuk AutoBackup juga lebih bagus, bisa back up remotely (ke RIM) atau locally (ke device of Media card)… dan masih banyak lagi.. pokoknya oke deh! 

440 Contacts Backup Limit Solved!

Sewaktu kami pakai BBM 5.08 leak, kami hanya bisa menbackup 440 contacts di device/media card ataupun lewat desktop manager. Baca pengalaman kami dan error yang ditemukan di Blackberry Messenger 440 contacts backup limit

Sekarang, setelah kami reinstall BBM 5.0.0.33 ini ke Blackberry BerryIndo.com dengan sukses, semua contacts tidak hilang seperti dulu pada saat reinstall hanya dapat restore 100 contacts ataupun hanya limit 440 contacts di database.

Sekarang kami dapat back up seluruh contacts yang ada (670) dengan sukses. Autoback up masih fail, tetapi manual back up dan desktop manager backup sukses. Kami sudah puas deh..

Sebenarnya kami punya lebih dari 1000 contacts, cuman pada saat hang kemarin, kami tidak dapat backup dan tidak lagi berani reinvite (takut hang lagi)… Sekarang kami akan siap siap reinvite teman teman sebelumnya… Mohon di approve yah…

Atau bantulah kami dan add PIN kami saja 🙂 Copy & Paste PIN BB kami: 20ED6E8A

Bedanya dengan V5.08? Yang 5.08 itu leak version applikasi size 1.3mb. Yang terlampir 5.0.0.33 adalah BBM resmi dari RIM, apps size 2.4mb

Tentunya anda mau reinstall yang resmi apalagi sudah di test oleh BerryIndo.com dengan pengalaman diatas.

Cara Install

Click download link tersedia dibawah, pilih language (bahasa) dan click download/install, akan otomatis install, ada beberapa message akan muncul pada saat install untuk di klik “YES”. Setelah download, akan disuruh reboot. Reboot dan BBM terbaru sudah timpa yang lama.

Jika download failed,

Karena banyak yang lagi download dan install BBM terbaru ini, download kemungkinan bisa fail, JANGAN reboot blackberry. Download / install lagi sampai sukses!

Seandainya bermasalah…

Kami install tanpa masalah, kalau memang ada yang bermasalah, pasti tidak ikut instruksi diatas… download fail, reboot, tak sabar download, koneksi putus dll… ( Link dibawah adalah resmi dari RIM – Blackberry.com ) BUKAN LEAK…

Ikon BB hilang?

Jadi seandainya bermasalah, ikon BB hilang dlll… mungkin anda lupa reboot setelah sukses install, setelah instal sukses, ada pesan untuk reboot blackberry. Pastikan download anda telah sukses baru lakukan reboot.

Kalau masih tidak bisa, reinstall saja sekali lagi.

Kalau masih bermasalah, gunakan Blackberry desktop manager , wipe / delete / hapus BBM yang lama lewat application loader, setelah delete, bersih, install ulang dengan link dibawah ini.

Download OTA link resmi dari Blackberry.com:

http://mobileapps.blackberry.com/devicesoftware/entry.do?code=bbm

atau:

http://www.blackberry.com/messenger

Cocok untuk setiap jenis model blackberry.

Contacts seharusnya tidak hilang, dari pengalaman instal kami tidak hilang. Tetapi, tetap disarankan untuk back up contact nya dulu utk menghindari hal2 yang tidak diinginkan.

Cara backup.

Kalau pakai BBM5, klik tombol BB , pilih backup contacts list.
Kalau pakai BBM4, gunakan desktop manager untuk backup.

Yang Pakai OS 5

Teman teman yang sudah pakai OS 5 di Blackberrynya. Ada kabar dari teman bahwa BBM 5 yang resmi ini 5.0.0.33 sudah compatible dengan OS 5.

Kemarin yang install OS 5 yang leak tidak dapat pakai BBM 5.08 karena tidak compatible dan harus downgrade ke BBM4 atau pakai kembali OS lama.

Jadi.. good news deh, untuk yang sudah install OS 5… silakan coba install BBM 5.0.0.33 resmi ke Blackberry OS 5 anda!

Foto Foto teman kok tidak muncul di BBM5 terbaru?

Ada 2 kemungkinan:
1. Teman anda belum upload foto profilenya atau masih pakai BBM4
2. Server RIM masih sibuk process data data.

Seperti Feature “Remote Backup Contacts Lists” di BBM5 baru ini. Dimana anda dapat daftarkan email anda untuk backup contacts anda ke server RIM. Feature ini sebenarnya sudah ada sejak kemarin tetapi tidak berfungsi paad saat kami test, (hanya bisa back up locally).

Kami barusan hari ini (09Oct) terima message ke BBM dari RIM untuk minta daftar email untuk gunakan feature “Remote Backup Contact List”. Itu pun belum semua orang terima, Blackberry kedua kami tidak menerima pesan ini.

Jadi kalau ada foto foto tidak muncul, sabar dulu deh… berikan RIM waktu.

Yang pasti, BBM5 ini adalah applikasi resmi dari RIM (bukan leak) kalau masih punya bugs, pasti akan di update terus.