Posts Tagged ‘hoax’

2 Hoax Today!

Monday, December 28th, 2009

2 Hoax yang disebarkan lewat Blackberry Messenger Hari Ini!

HOAX – Tidak Benar

Hoax 1:
??Official bbm 5.0.0.59 udh release silakan download di:
www.blackberry.com/messenger
Dapat menhemat batrey processing lebih cepat. Tapi gede banget memory nya 2,5mb

Yang Benar:
Blackberry Messenger pada saat posting masih 5.0.0.57

Kalau memang ada pasti diposting ke web BerryIndo.com dan dikirim updates lewat email ke yang sudah daftar email

BBM masih v5.0.057, baca bedanya apa, komentar user dan cara download di:

BBM New Update 5.0.0.57

Hoax 2:
XL jebol,km kirimin pesan ni ke8 pngguna XL, Maka pulsa km akn brtmbah jd 100.000,lok gk prcy bukti’n /cek*123# otomatis.ni cerius XL lg eror, buruan..!!

Kalau yang seperti begini sudah jelas Hoax karena gak mungkin terjadi.

Jadi jangan ikutin sebarkan hoax chain BBM message.

RIM Charge Blackberry Messenger Service

Thursday, December 3rd, 2009

Apakah benar RIM akan charge extra untuk layanan Blackberry Messenger?

Kami menerima BBM message ini mengenai berita dari CNN bahwa RIM akan charge extra subscription untuk blackberry messenger service:

“BB messenger will become subscription only! “Nov 18, 2009; John Adams, president of RIM, the company that provides the Blackberry service, has noted regret about closing the companies services at the end of the year: “The global crunch has been harsh on our company especially past the second quarter, and unfortunately we will be dropping some of the more expensive services we currently offer for free.” The first service to be dropped at the beginning of 2010 is the popular Blackberry Messenger service, which will be restricted to paying subscribers; packages are targeted towards business subscribers with corporate packages beginning at US$200 per month for every 10 units. (CNN.com)”

Dari berita ini www.BerryIndo.com mencari kebenaran di CNN dan di RIM dan ketemu bahwa pertama nama President Research in Motion adalah Mike Lazaridis, Co-CEO adalah Jim Balsillie dan BUKAN , tidak ada nama John Adams! Dan berita ini TIDAK ADA di CNN sama sekali…

Jadi BerryIndoers… Jangan kwatir deh kalau anda menerima BBM message ini, Blackberry masih oke!

Indahnya Berbagi…
Blackberry News copyright by www.BerryIndo.com

More Blackberry News in Blackberry News Portal

Untuk yg masih blm daftar, Mohon daftar email utk terima setiap updates

Atau dari browser BB anda, roll over email dibawah, tekan trackball pilih kirim email kosong ke
berryindo@getresponse.com